Candra Septian Bantara
Candra Septian Bantara
Jurnalis Solopos Media Group, menulis konten di media cetak dan media online Solopos.
Gita Pertiwi: Perlu Segera Ada Perwali Pembatasan Plastik Sekali Pakai di Solo
Solo

Gita Pertiwi: Perlu Segera Ada Perwali Pembatasan Plastik Sekali Pakai di Solo

Direktur Program Gita Pertiwi, Titik Eka Sasanti, mengatakan bahwa timbulan sampah plastik di Solo sudah kian mengkawatirkan. Butuh upaya lebih dari Pemkot untuk segera mengatasi hal tersebut.
  • Jumat, 26 April 2024 - 18:08
Pemakaian Kantong Plastik Sekali Pakai di Pasar Tradisional Solo Masih Tinggi
Solo

Pemakaian Kantong Plastik Sekali Pakai di Pasar Tradisional Solo Masih Tinggi

Pedagang di lima pasar di Solo, yakni Pasar Jebres, Nongko, Purwosari, dan Gading rata-rata menggunakan kantong plastik sekali pakai mencapai 22.260 buah/lembar per hari.
  • Jumat, 26 April 2024 - 16:01
Dongkrak Popularitas dan Elektabilitas, Dico Ganinduto akan Temui Banyak Tokoh
Solo

Dongkrak Popularitas dan Elektabilitas, Dico Ganinduto akan Temui Banyak Tokoh

Politikus partai Golkar, Dico Ganinduto akan gencarkan pertemuan dengan banyak tokoh dan juga figur potensial bacagub Jateng dalam beberapa bulan ke depan
  • Kamis, 25 April 2024 - 19:43
Manfaatkan Syawal, Dico Ganinduto Sowan ke Sejumlah Tokoh di Soloraya
Solo

Manfaatkan Syawal, Dico Ganinduto Sowan ke Sejumlah Tokoh di Soloraya

Bupati Kendal Dico Ganinduto berkunjung ke sejumlah tokoh di Soloraya.
  • Kamis, 25 April 2024 - 17:34
Meski Berbahaya, Pengendara Motor Masih Nekat Lewati Jembatan Jurug A
Solo

Meski Berbahaya, Pengendara Motor Masih Nekat Lewati Jembatan Jurug A

Efektivitas jarak tempuh menjadi alasan sejumlah pengendara motor yang nekat melintas di jembatan Jurug A.
  • Kamis, 25 April 2024 - 14:51
Kelurahan Jajar Pamerkan Potensi Ekonomi dan Budaya pada Lomba Kelurahan 2024
Solo

Kelurahan Jajar Pamerkan Potensi Ekonomi dan Budaya pada Lomba Kelurahan 2024

Ada lebih dari 10 potensi ekonomi dan budaya yang ditunjukkan kepada tim penilai Pemerintah Kota (Pemkot) Solo di Pendapa Kelurahan Jajar, Rabu (24/4/2024) pagi.
  • Rabu, 24 April 2024 - 19:01
Info Lur, CFD Solo 28 April 2024 Ada Perubahan Jam Pelaksanaan
Solo

Info Lur, CFD Solo 28 April 2024 Ada Perubahan Jam Pelaksanaan

Ada event Mangkunegaran Run in Solo pelaksanaan CFD Solo pada 28 April 2024 dari pukul 06.00 WIB hingga 09.00 WIB.
  • Rabu, 24 April 2024 - 15:20
Kabar Duka, Putri Paku Buwono XII Koes Ismaniyah Wafat
Solo

Kabar Duka, Putri Paku Buwono XII Koes Ismaniyah Wafat

Sebelum meninggal Koes Ismaniyah sedang menulis sebuah buku tentang sejarah dan silsilah Pakubuwono XII.
  • Rabu, 24 April 2024 - 13:52
Warga Mojo Manfaatkan Lahan Sempit untuk Bertani Sayur dan Budi Daya Lele
Solo

Warga Mojo Manfaatkan Lahan Sempit untuk Bertani Sayur dan Budi Daya Lele

Kawasan Mojo juga sudah memiliki sebuah green house yang didapatkan warga melalui kerja sama dengan Pemkot Solo. Meskipun ukurannya terbilang mini, namun ibu-ibu yang tergabung dalam Kelompok Tani Ngudhi Lestari mampu mengoptimalkannya dengan baik untuk proses pembibitan dan penanaman selada.
  • Rabu, 24 April 2024 - 09:55
Kunjungi SMP Warga, Wakil Wali Kota Solo Ajak Mencegah Bullying di Sekolah
Solo

Kunjungi SMP Warga, Wakil Wali Kota Solo Ajak Mencegah Bullying di Sekolah

SMP Warga Solo menerima kunjungan Wakil Wali Kota Solo Teguh Prakosa dalam acara Roadshow Pencegahan Bullying di Sekolah, Selasa (23/4/2024) pagi.
  • Selasa, 23 April 2024 - 21:36
SMA Warga Rayakan Hari Kartini dengan Beragam Lomba Menarik
Solo

SMA Warga Rayakan Hari Kartini dengan Beragam Lomba Menarik

SMA Warga Solo merayakan Hari Kartini dengan menggelar beragam lomba menarik selama dua hari, yakni Kamis-Jumat (18-19/4/2024).
  • Selasa, 23 April 2024 - 20:50
Yayasan Damaris Gelar Makan Siang Gratis untuk Warga Solo Tiap Senin
Solo

Yayasan Damaris Gelar Makan Siang Gratis untuk Warga Solo Tiap Senin

Ketua Yayasan Damaris Pancasila Indonesia Wilayah Solo, Hari, mengatakan program makan siang gratis ini sudah berjalan hampir empat tahun. Sebelumnya bersama pengurus lainnya membagikan makan siang gratis dengan cara berkeliling.
  • Selasa, 23 April 2024 - 10:35
Ikuti GSRA, BPN Tampilkan Produk Pertanian Lahan Sempit Kawasan Semanggi Solo
Solo

Ikuti GSRA, BPN Tampilkan Produk Pertanian Lahan Sempit Kawasan Semanggi Solo

Kepala Kantor BPN Kota Solo, Tensa Nur Diani, mengatakan program pemanfaatan lahan sempit untuk pertanian di Kawasan Mojo, Semanggi, Solo ini memang menjadi salah satu program reforma agraria BPN Solo.
  • Senin, 22 April 2024 - 18:39
KB TK Ar Ridho Pasar Kliwon Peringati Hari Kartini dengan Pawai Becak Hias
Pendidikan

KB TK Ar Ridho Pasar Kliwon Peringati Hari Kartini dengan Pawai Becak Hias

Siswa KB TK Ar Ridho Semanggi menggelar peringatan Hari Kartini dengan pawai becak hias.
  • Senin, 22 April 2024 - 16:17
Kabar Duka, Eks Anggota DPRD Solo Kosmas Krisnamurti Meninggal di Jakarta
Solo

Kabar Duka, Eks Anggota DPRD Solo Kosmas Krisnamurti Meninggal di Jakarta

Eks anggota DPRD Solo Kosmas Krisnamurti meninggal dunia pada usia 46 tahun di RS Fatmawati Jakarta dan akan dimakamkan di Jeruksawit Gondangrejo Karanganyar.
  • Minggu, 21 April 2024 - 14:54
Korban Prank Katering di Masjid Sheikh Zayed Solo Sowan ke Ulama Minta Nasihat
Solo

Korban Prank Katering di Masjid Sheikh Zayed Solo Sowan ke Ulama Minta Nasihat

Pengasuh Pondok Pesantren Takmirul Islam Solo, K.H. Muhammad Halim, mengatakan bahwa mendatangi kyai atau ulama adalah keputusan yang tepat yang dilakukan oleh para korban
  • Minggu, 21 April 2024 - 12:54
Diwarnai Hujan Lebat, Pagelaran Reog In Solo Tetap Berlangsung Meriah
Solo

Diwarnai Hujan Lebat, Pagelaran Reog In Solo Tetap Berlangsung Meriah

Reog In Solo merupakan event kali pertama yang digelar oleh Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Solo dan Bea Cukai Solo di Kota Bengawan. Pagelaran ini bertujuan melestarikan dan mengenalkan kesenian reog Ponorogo sekaligus mengampanyekan rokok ilegal pada masyarakat.
  • Jumat, 19 April 2024 - 21:37
22 Grup Tampil Meriahkan Pertunjukan Reog In Solo di Balai Kota Solo
Foto

22 Grup Tampil Meriahkan Pertunjukan Reog In Solo di Balai Kota Solo

Pertunjukan kesenian reog yang berlangsung dua hari, Jumat-Sabtu (19-20/4/2024) dalam rangka pelestarian kesenian tradisional Indonesia serta kampanye gempur rokok ilegal.
  • Jumat, 19 April 2024 - 19:32
2 Katering Kena Prank, Takmir Masjid Sheikh Zayed Solo Kaget Diminta Bayar
Solo

2 Katering Kena Prank, Takmir Masjid Sheikh Zayed Solo Kaget Diminta Bayar

Peristiwa ini bermula ketika awal Ramadan lalu tiba-tiba Masjid Sheikh Zayed Solo menerima sejumlah paket makanan untuk sahur. Padahal pihak masjid tidak menggelar acara sahur bersama dan tidak memesan makanan.
  • Jumat, 19 April 2024 - 17:33
Acara Semarak Ramadan Jadi Wadah Menumbuhkan Toleransi Siswa SMA Warga
Pendidikan

Acara Semarak Ramadan Jadi Wadah Menumbuhkan Toleransi Siswa SMA Warga

Wakil Kepala Sekolah Bidang Humas SMA Warga, Riana, mengatakan Semarak Ramadan merupakan agenda rutin tahunan yang digelar SMA Warga tiap Ramadan.
  • Rabu, 17 April 2024 - 13:24
Diikuti 400-An Siswa, Kegiatan Pesantren Kilat SMK Warga Berlangsung Meriah
Pendidikan

Diikuti 400-An Siswa, Kegiatan Pesantren Kilat SMK Warga Berlangsung Meriah

Wakil Kepala Sekolah Bidang Kesiswaan SMK Warga Solo, Hari, mengatakan acara pesantren kilat tahun ini memang dikemas lebih menarik dibandingkan tahun lalu. Kegiatannya lebih berwarna dan tidak monoton seperti acara pesantren kilat pada umumnya.
  • Rabu, 17 April 2024 - 12:04
Tumbuhkan Nilai Pancasila, SMP Warga Gelar Kegiatan Kerohanian selama Ramadan
Pendidikan

Tumbuhkan Nilai Pancasila, SMP Warga Gelar Kegiatan Kerohanian selama Ramadan

Bagi SMP Warga yang merupakan sekolah nasional, momen Ramadan bukan hanya milik siswa beragam Islam. Melainkan menjadi momentum bagi semua siswa untuk mengisinya dengan beragam kegiatan yang memupuk rasa keimanan kepada Tuhan Yang Maha Esa.
  • Selasa, 16 April 2024 - 17:55
Kisah Warga Sragen 7 Tahun Jadi Perawat di Jepang: Bisa Perbaiki Rumah Ortu
Sragen

Kisah Warga Sragen 7 Tahun Jadi Perawat di Jepang: Bisa Perbaiki Rumah Ortu

Lantaran ingin memperbaiki perekonomian keluarganya, Murtiya memutuskan untuk mengadu nasib ke Jepang sekitar tahun 2017 sebagai perawat.
  • Minggu, 14 April 2024 - 11:12
Pertamina Tambah Pasokan 136.840 Tabung Gas Melon di Sragen
Sragen

Pertamina Tambah Pasokan 136.840 Tabung Gas Melon di Sragen

Salah satu pemilik pangkalan gas LPG 3 kg di Masaran, Sragen, menuturkan pasokan gas melon dari distributor per hari ini sudah lancar dan normal.
  • Sabtu, 13 April 2024 - 21:20
Rekomendasi Oleh-Oleh dari Sragen saat Mudik Lebaran
Sragen

Rekomendasi Oleh-Oleh dari Sragen saat Mudik Lebaran

Berikut ini sejumlah camilan yang bisa dijadikan oleh-oleh saat berkunjung ke Sragen.
  • Sabtu, 13 April 2024 - 15:55
Diduga Korsleting pada Mesin Cuci, Toko Pupuk di Karanganyar Kebakaran
Karanganyar

Diduga Korsleting pada Mesin Cuci, Toko Pupuk di Karanganyar Kebakaran

Toko pupuk di Dusun Gedangan RT 002/RW 003, Salam, Karangpandan, Karanganyar terbakar pada Sabtu (13/4/2024).
  • Sabtu, 13 April 2024 - 11:24
Resmi Dibuka, Gebyar Syawal Bisa Jadi Pilihan Belanja di Karanganyar
Karanganyar

Resmi Dibuka, Gebyar Syawal Bisa Jadi Pilihan Belanja di Karanganyar

Badan Promosi Pariwisata Daerah Kabupaten Karanganyar dan Pengurus Masjid Agung Madaniyah menggelar Gebyar Syawal.
  • Jumat, 12 April 2024 - 22:26
Warga Sragen Keluhkan Kelangkaan Gas Melon 3 Kg selama Lebaran
Sragen

Warga Sragen Keluhkan Kelangkaan Gas Melon 3 Kg selama Lebaran

Sejumlah warga di beberapa daerah Sragen mengeluhkan kelangkaan gas melon.
  • Jumat, 12 April 2024 - 21:55
Sendang Kun Gerit dan Sangiran di Sragen Diserbu Wisatawan saat Libur Lebaran
Sragen

Sendang Kun Gerit dan Sangiran di Sragen Diserbu Wisatawan saat Libur Lebaran

Objek wisata Sendang Kun Gerit, Gemolong, Sragen dan Museum Manusia Purba Sangiran masih menjadi primadona wisatawan untuk menghabiskan libur Lebaran kali ini.
  • Jumat, 12 April 2024 - 19:35
Ndayu Park Sragen Adakan Event Menarik untuk Gaet Wisatawan di Libur Lebaran
Sragen

Ndayu Park Sragen Adakan Event Menarik untuk Gaet Wisatawan di Libur Lebaran

Hingga hari ketiga Lebaran 2024 objek wisata air dan edukasi Ndayu Park Sragen masih belum ada lonjakan pengunjung.
  • Jumat, 12 April 2024 - 17:06
Dongkrak Ekonomi Lokal, Bupati Yuni Minta Pemudik Berwisata di Sragen Saja
Sragen

Dongkrak Ekonomi Lokal, Bupati Yuni Minta Pemudik Berwisata di Sragen Saja

Bupati Sragen, Kusdinar Untung Yuni Sukowati, meminta para pemudik untuk berwisata di area Sragen saja selama libur Lebaran 2024.
  • Jumat, 12 April 2024 - 09:18
Belajar Toleransi, KB TK Warga Solo Gelar Bukber dan Perayaan Paskah Bersamaan
Solo

Belajar Toleransi, KB TK Warga Solo Gelar Bukber dan Perayaan Paskah Bersamaan

KB TK Warga menggelar acara bukber dan perayaan Paskah secara bersamaan di Aula KB TK Warga, Solo, Jumat (5/4/2024) sore.
  • Jumat, 12 April 2024 - 07:08
Bukan Terpeleset, Pria Plupuh Sragen Meninggal karena Terjatuh dari Pohon
Sragen

Bukan Terpeleset, Pria Plupuh Sragen Meninggal karena Terjatuh dari Pohon

Penyebab pria bernama Triyono, 37, meninggal dunia di tebing sungai Dukuh Kentengrejo, Ngrombo, Plupuh, Sragen, pada Kamis (11/4/2024), adalah terjatuh dari pohon nangka saat mencari daun untuk pakan ternak.
  • Kamis, 11 April 2024 - 22:35
Libur Lebaran, Harga Sewa Tempat Penginapan di Tawangmangu Naik 2 Kali Lipat
Karanganyar

Libur Lebaran, Harga Sewa Tempat Penginapan di Tawangmangu Naik 2 Kali Lipat

Harga sewa sejumlah tempat penginapan di Tawangmangu, Karanganyar, naik dua kali lipat selama libur Lebaran 2024.
  • Kamis, 11 April 2024 - 19:15
Terpeleset ke Sungai saat Mencari Rumput, Warga Plupuh Sragen Meninggal
Sragen

Terpeleset ke Sungai saat Mencari Rumput, Warga Plupuh Sragen Meninggal

Seorang warga Plupuh Sragen diduga meninggal karena terpeleset di sungai saat mencari rumput.
  • Kamis, 11 April 2024 - 17:55
Hari Kedua Lebaran, Ribuan Wisatawan Serbu Grojogan Sewu Tawangmangu
Karanganyar

Hari Kedua Lebaran, Ribuan Wisatawan Serbu Grojogan Sewu Tawangmangu

Selama Lebaran tidak ada kenaikan tarif tiket dan perubahan jam operasional objek wisata Grojogan Sewu Tawangmangu Karanganyar.
  • Kamis, 11 April 2024 - 17:20
Jalan Tawangmangu-Matesih Karanganyar Rusak Parah, Pengendara Diminta Hati-hati
Karanganyar

Jalan Tawangmangu-Matesih Karanganyar Rusak Parah, Pengendara Diminta Hati-hati

 Kondisi jalan Tawangmangu-Matesih rusak cukup parah. Warga imbau pengendara terutama pemudik agar lebih berhati-hati.
  • Kamis, 11 April 2024 - 12:54
Ratusan Warga Berebut Foto Bareng Ganjar saat Open House di Karanganyar
Karanganyar

Ratusan Warga Berebut Foto Bareng Ganjar saat Open House di Karanganyar

Ratusan warga hadiri acara open house yang diselenggarakan Ganjar Pranowo di Griya Soeparni, Tawangmangu, Karanganyar.
  • Kamis, 11 April 2024 - 11:35
OSIS SMA Warga Solo Motori Pembagian 145 Paket Zakat
Solo

OSIS SMA Warga Solo Motori Pembagian 145 Paket Zakat

Ketua OSIS SMA Warga Solo, Fransiska, menjelaskan bahwa program pembagian zakat ini bukan agenda pertamanya.
  • Rabu, 10 April 2024 - 23:59
Seru dan Meriah! Warga Bejen Karanganyar Rayakan Lebaran dengan Panjat Pinang
Karanganyar

Seru dan Meriah! Warga Bejen Karanganyar Rayakan Lebaran dengan Panjat Pinang

Warga Dusun Wonorejo, Bejen, Karanganyar, punya cara unik untuk merayakan Lebaran 2024 ini dengan mengadakan lomba panjat pinang.
  • Rabu, 10 April 2024 - 23:08
Sejak 1980, Warga Sragen Ini Tak Pernah Absen Datang ke Open House Bupati
Sragen

Sejak 1980, Warga Sragen Ini Tak Pernah Absen Datang ke Open House Bupati

Ribuan warga antusias hadiri open house atau ramah tamah yang diselenggarakan Bupati Sragen Kusdinar Untung Yuni Sukowati di Pendapa Rumah Dinas Bupati Sragen, Rabu (10/4/2024) pagi.
  • Rabu, 10 April 2024 - 11:22
Khidmat, Puluhan Ribu Warga Salat Idulfitri di Alun-Alun Sragen
Sragen

Khidmat, Puluhan Ribu Warga Salat Idulfitri di Alun-Alun Sragen

Puluhan ribu jemaah melaksanakan salat Idulfitri di Alun-Alun Sragen, Rabu (10/4/2024) pagi.
  • Rabu, 10 April 2024 - 08:51
Pemkab Gelar Salat Idulfitri di Alun-Alun Karanganyar Rabu 10 April 2024
Karanganyar

Pemkab Gelar Salat Idulfitri di Alun-Alun Karanganyar Rabu 10 April 2024

Pemkab Karanganyar bakal menggelar Salat Idulfitri di Alun-Alun Karanganyar pada Rabu (10/4/2024) besok.
  • Selasa, 9 April 2024 - 20:35
Pemkab Gelar Salat Id di Alun-Alun Sragen Rabu 10 April 2024
Sragen

Pemkab Gelar Salat Id di Alun-Alun Sragen Rabu 10 April 2024

Pemkab Sragen bakal menggelar Salat Id bersama Bupati Kusdinar Untung Yuni Sukowati di Alun-Alun Sragen pada Rabu (10/4/2024).
  • Selasa, 9 April 2024 - 16:45
Muhammadiyah Sragen Siapkan 47 Lokasi Salat Id, Ini Daftarnya
Sragen

Muhammadiyah Sragen Siapkan 47 Lokasi Salat Id, Ini Daftarnya

Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) Sragen menyiapkan 47 lokasi salat Idulfitri di Kabupaten Sragen, Rabu (10/4/2024) pagi.
  • Selasa, 9 April 2024 - 16:06
Bupati Sragen Gelar Open House, Warga Dipersilakan Datang
Sragen

Bupati Sragen Gelar Open House, Warga Dipersilakan Datang

Bupati Sragen, Kusdinar Untung Yuni Sukowati, memastikan akan mengadakan open house namun masih menunggu hasil sidang isbat terlebih dulu.
  • Selasa, 9 April 2024 - 15:03
Muhammadiyah Karanganyar Gelar Salat Id di 27 Lokasi, Ini Daftarnya
Karanganyar

Muhammadiyah Karanganyar Gelar Salat Id di 27 Lokasi, Ini Daftarnya

Berikut ini daftar sejumlah lokasi Salat Id yang diadakan oleh Muhammadiyah Karanganyar.
  • Selasa, 9 April 2024 - 14:47
Pergeseran Tradisi Memasak saat Lebaran
Solo

Pergeseran Tradisi Memasak saat Lebaran

Dosen Sosiologi Universitas Sebelas Maret (UNS) Solo, Akhmad Ramdhon, mengatakan tradisi memberikan jamuan kepada para tamu ketika Lebaran ini sudah berlangsung sejak lama. Hal ini berkelindan dengan karakter masyarakat Jawa yang komunal atau suka berkumpul.
  • Senin, 8 April 2024 - 14:52
Lebaran Bukan hanya Baju Baru, tapi Juga Barang Elektronik Baru
Solo

Lebaran Bukan hanya Baju Baru, tapi Juga Barang Elektronik Baru

Memberikan barang elektronik bagi keluarga di kampung merupakan kepuasan tersendiri setelah merantau.
  • Senin, 8 April 2024 - 10:08
Cerminkan Toleransi, Pentas Warga School Pukau Ribuan Orang di Kampung Ramadan
Solo

Cerminkan Toleransi, Pentas Warga School Pukau Ribuan Orang di Kampung Ramadan

Meskipun pertunjukan kesenian Warga School bernuansa Islami namun tidak sedikit juga siswa non muslim yang tampil malam ini.
  • Sabtu, 6 April 2024 - 23:32
Buka Program Ausbildung, Siswa SMK Warga Solo Bisa Kuliah dan Kerja di Jerman
Solo

Buka Program Ausbildung, Siswa SMK Warga Solo Bisa Kuliah dan Kerja di Jerman

Siswa SMK Warga Solo kini berkesempatan bekerja sambil kuliah di Jerman melalui program Ausbildung. Program ini disediakan oleh pemerintah Jerman.
  • Sabtu, 6 April 2024 - 17:38
Mal di Solo dan Sekitar Tetap Buka saat Lebaran, Jam Operasional Menyesuaikan
Solo

Mal di Solo dan Sekitar Tetap Buka saat Lebaran, Jam Operasional Menyesuaikan

Sejumlah mal di Solo dan sekitarnya tetap buka di hari pertama Lebaran. Meski demikian mereka buka lebih siang dari pada biasanya.
  • Sabtu, 6 April 2024 - 12:23
Rotary Solo Gelar Ngabuburit Asik dan Bagikan 1.000 Takjil untuk Warga
Solo

Rotary Solo Gelar Ngabuburit Asik dan Bagikan 1.000 Takjil untuk Warga

Rotary Club of Solo Kartini menyelenggarakan Ngabuburit Asik dengan membagikan 1.000 paket takjil kepada warga Solo.
  • Jumat, 5 April 2024 - 23:45
Mudik Naik Bus, Ini 5 Tips Aman dan Nyaman saat Pulang Kampung
Solo

Mudik Naik Bus, Ini 5 Tips Aman dan Nyaman saat Pulang Kampung

Koordinator Pengawas Satuan Pelayanan (Wassatpel) Terminal Tirtonadi, Solo, Bandiyono, memberikan 5 imbauan atau tips bagi para pemudik bus supaya aman dan nyaman.
  • Jumat, 5 April 2024 - 19:27
Warga School Solo akan Tampilkan Pertunjukan Kesenian di Kampung Ramadan 
Solo

Warga School Solo akan Tampilkan Pertunjukan Kesenian di Kampung Ramadan 

Tema Senandung Ramadan 2024 dipilih sebagai simbol bahwa lewat nada, musik dan alunan lagu bisa membuat Ramadan semakin semarak dan meriah. Sekaligus juga menjadi sarana untuk melestarikan budaya Indonesia.
  • Jumat, 5 April 2024 - 13:39
Sambut Lebaran, Kagama Solo Bagikan 800 Sarung ke Warga
Solo

Sambut Lebaran, Kagama Solo Bagikan 800 Sarung ke Warga

Pembagian sarung oleh Kagama Solo telah dilakukan rutin selama 30 tahun.
  • Jumat, 5 April 2024 - 09:48
Warga School Solo Dinobatkan sebagai Pusat Kompetisi Matematika Tingkat Asia
Solo

Warga School Solo Dinobatkan sebagai Pusat Kompetisi Matematika Tingkat Asia

Apalagi di Solo hanya Sekolah Warga yang mendapatkan kepercayaan ini.
  • Jumat, 5 April 2024 - 00:16
150 Pengemudi Bus Ikuti Cek Kesehatan Gratis di Terminal Tirtonadi Solo
Solo

150 Pengemudi Bus Ikuti Cek Kesehatan Gratis di Terminal Tirtonadi Solo

Cek kesehatan diadakan untuk memastikan para pengemudi bus dalam keadaan fit untuk mengemudi selama arus Lebaran 2024.
  • Kamis, 4 April 2024 - 10:03
2 Siswa SMP Warga Solo Sabet Medali Perunggu Olimpiade Matematika Internasional
Pendidikan

2 Siswa SMP Warga Solo Sabet Medali Perunggu Olimpiade Matematika Internasional

Selain mendapatkan medali perunggu, kedua siswa SMP Warga tersebut dipastikan akan melaju ke kompetisi dengan jenjang lebih tinggi, yakni SIMO (Singapore International Mathematic Olympiad).
  • Kamis, 4 April 2024 - 06:52
Info Lur! CFD Solo Diliburkan Dua Pekan Selama Arus Mudik Lebaran 2024
Solo

Info Lur! CFD Solo Diliburkan Dua Pekan Selama Arus Mudik Lebaran 2024

CFD Kota Solo ditiadakan selama dua pekan, yakni 7 dan 14 April 2024 untuk memperlancar arus mudik dan balik Lebaran.
  • Rabu, 3 April 2024 - 09:43
Ikuti Perkembangan Zaman, TK dan SD Warga Terapkan Kurikulum KiQS Singapura
Solo

Ikuti Perkembangan Zaman, TK dan SD Warga Terapkan Kurikulum KiQS Singapura

Penggunaan kurikulum asal Singapura tersebut bertujuan mempermudah siswa TK dan SD Warga Solo untuk mengenal dan memahami persoalan angka (matematika) dan huruf (bahasa) lantaran punya kemampuan audio visual yang unik dan atraktif.
  • Selasa, 2 April 2024 - 15:11
Penukaran Uang Bank Indonesia di Balaikota Solo Diwarnai Antrean Mengular
Solo

Penukaran Uang Bank Indonesia di Balaikota Solo Diwarnai Antrean Mengular

Tak kurang dari 500 orang rela mengantre di dekat mobil penukaran uang Bank Indonesia sejak pukul 09.00 WIB. Padahal penukaran uang baru bisa dilayani mulai pukul 09.30 WIB dan hanya 100 paket penukaran atau 100 nomor antrean yang dilayani oleh BI.
  • Selasa, 2 April 2024 - 13:26
1.000-an Orang Menyerbu Gerakan Pangan Murah di Balai Kota Solo
Solo

1.000-an Orang Menyerbu Gerakan Pangan Murah di Balai Kota Solo

Kepala Dinas Pertanian Ketahanan Pangan dan Peternakan Kota Solo Eko Nugroho, mengatakan GPM pagi ini merupakan puncak dari rangkaian GPM yang sudah terlaksana di 54 kelurahan di Solo.
  • Selasa, 2 April 2024 - 11:02
Ratusan Anggota Jemaah Iktikaf di Masjid Agung Solo demi Mencari Lailatul Qadar
Solo

Ratusan Anggota Jemaah Iktikaf di Masjid Agung Solo demi Mencari Lailatul Qadar

Ada banyak ibadah yang dilakukan jemaah selama beriktikaf. Mulai dari membaca Al-Qur'an, berzikir, dan ada yang beristirahat untuk menunggu salat malam berjemaah yang dilangsungkan pada pukul 02.00 WIB.
  • Senin, 1 April 2024 - 16:58
SMK Warga Solo Sabet 9 Gelar Juara di Lomba Kompetensi Siswa Tingkat Solo 2024
Solo

SMK Warga Solo Sabet 9 Gelar Juara di Lomba Kompetensi Siswa Tingkat Solo 2024

Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Yayasan Warga Surakarta berhasil menyabet sembilan gelar juara di  Lomba Kompetensi Siswa (LKS) tingkat Kota Solo
  • Senin, 1 April 2024 - 16:14
Meriah! Acara Malam Selikuran Keraton Solo Diikuti Lebih dari 2.000 Orang
Solo

Meriah! Acara Malam Selikuran Keraton Solo Diikuti Lebih dari 2.000 Orang

Lebih dari 2.000 orang abdi dalem maupun masyarakat Kota Solo tumpah ruah di acara kirab dan pengajian di Kupel Segaran Taman Sriwedari.
  • Senin, 1 April 2024 - 12:07
100-An Jemaah Khidmat Berdoa di Peringatan Hari Lahir Kong Tek Tjoen Ong
Solo

100-An Jemaah Khidmat Berdoa di Peringatan Hari Lahir Kong Tek Tjoen Ong

Pengelola TTID Poo An Kiong, Coyudan, Solo, Hap, mengatakan pengunjung lebih banyak datang pada hari Sabtu (30/3/2024).
  • Minggu, 31 Maret 2024 - 22:39
Seru! Anak-anak TPA Tahfidz Al-Ikhlas Kadipiro Antusias Ikuti Dongeng Ramadan
Solo

Seru! Anak-anak TPA Tahfidz Al-Ikhlas Kadipiro Antusias Ikuti Dongeng Ramadan

Acara diikuti lebih dari 150 anak-anak TPA tersebut bertujuan mengenalkan kisah salah satu sahabat Nabi Muhammad SAW. yang bernama Abdullah bin Ummi Maktum dengan metode dongeng ceria.
  • Minggu, 31 Maret 2024 - 18:46
Angkat Isu Kenakalan Remaja, Sosiodrama SMK Warga Solo Sukses Pukau Penonton
Solo

Angkat Isu Kenakalan Remaja, Sosiodrama SMK Warga Solo Sukses Pukau Penonton

Lewat sosiodrama SMK Warga Solo bisa menjadi refleksi tentang apa yang sedang terjadi dan pengingat untuk para remaja.
  • Minggu, 31 Maret 2024 - 11:01
Sepekan Berjalan, Acara Ringin Jongke Ber-Ramadan Sondakan Sepi Pengunjung
Solo

Sepekan Berjalan, Acara Ringin Jongke Ber-Ramadan Sondakan Sepi Pengunjung

Keramaian pengunjung dan pengisi acara Ringin Jongke Ber-Ramadan hanya ada di dua hari pertama saja.
  • Sabtu, 30 Maret 2024 - 01:24
Jamin Kesehatan Siswa, Yayasan Warga Surakarta Akan Bangun Kantin Sehat
Solo

Jamin Kesehatan Siswa, Yayasan Warga Surakarta Akan Bangun Kantin Sehat

Kantin Sehat Warga School dilakukan untuk memberikan jaminan kesehatan kepada para siswa.
  • Jumat, 29 Maret 2024 - 16:17
KILA Kemendikbud Gandeng SD Warga Solo Sosialisasikan Lagu Anak
Solo

KILA Kemendikbud Gandeng SD Warga Solo Sosialisasikan Lagu Anak

Ketua Tim Kerja Apresiasi dan Literasi Musik, Edi Irawan, menyampaikan bahwa KILA merupakan program yang digagas untuk penyediaan sekaligus sosialisasi lagu anak.
  • Jumat, 29 Maret 2024 - 14:33
Belajar Berbagi dan Toleransi, KB/TK/SD Warga Solo Bagikan 450 Takjil Gratis
Solo

Belajar Berbagi dan Toleransi, KB/TK/SD Warga Solo Bagikan 450 Takjil Gratis

Bagi takjil menjadi kegiatan untuk menumbuhkan semangat berbagi dan toleransi pada murid KB/TK/SD Warga Solo.
  • Kamis, 28 Maret 2024 - 21:40
ITS PKU Muhammadiyah Solo Gelar Bukber dan Santuni Anak Yatim
Solo

ITS PKU Muhammadiyah Solo Gelar Bukber dan Santuni Anak Yatim

Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan dan Al Islam Kemuhammadiyahan (AIK) ITS PKU Muhammadiyah, Suyanto, mengatakan acara bukber dan santunan anak yatim ini merupakan agenda rutin dari kampusnya.
  • Rabu, 27 Maret 2024 - 21:35
Sepekan Jelang Dibuka, Progres Pembangunan Viaduk Gilingan Mencapai 60 Persen
Solo

Sepekan Jelang Dibuka, Progres Pembangunan Viaduk Gilingan Mencapai 60 Persen

Kontraktor memastikan pada 3 April mendatang viaduk Gilingan sudah bisa dilewati fungsional untuk arus mudik dan balik Lebaran 2024.
  • Rabu, 27 Maret 2024 - 17:27
Siswa Kelas 1 SD Nur Hidayah Bagikan Parsel Ramadan ke Petugas Supeltas
Solo

Siswa Kelas 1 SD Nur Hidayah Bagikan Parsel Ramadan ke Petugas Supeltas

Supeltas dipilih karena mereka memiliki jasa besar dalam mengatur lalu lintas, terutama saat jam-jam sibuk.
  • Rabu, 27 Maret 2024 - 11:28
Rayakan 75 Tahun Hubungan Australia-Indonesia, Alumni Australia Bukber di Solo
Solo

Rayakan 75 Tahun Hubungan Australia-Indonesia, Alumni Australia Bukber di Solo

Acara dengan tajuk Buka Puasa bersama Alumni Australia 2024 ini diselenggarakan dalam rangka merayakan 75 tahun hubungan diplomatik antara Australia dan Indonesia.
  • Selasa, 26 Maret 2024 - 20:07
Berburu Aneka Makanan Jadul untuk Buka Puasa di Koridor Gatsu Solo
Foto

Berburu Aneka Makanan Jadul untuk Buka Puasa di Koridor Gatsu Solo

Di lokasi tersebut menjajakan makanan tradisional seperti sate kere, nasi liwet, dawet, gendar pecel,  jeli susu, es cao janggelan, klepon, rujak degan, bajigur, cenil, gethuk, dan lainnya.
  • Selasa, 26 Maret 2024 - 16:19
Jl Kol Sutarto Berlubang dan Rawan Kecelakaan, Warga Minta Segera Ada Perbaikan
Solo

Jl Kol Sutarto Berlubang dan Rawan Kecelakaan, Warga Minta Segera Ada Perbaikan

Kepala Bidang Bina Marga  DPUPR Solo, Joko Supriyanto, mengatakan bahwa pihaknya tengah mengusulkan Instruksi Presiden (Inpres) perbaikan jalan menyeluruh Jl Kol. Sutarto ke Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (Kemen PUPR).
  • Selasa, 26 Maret 2024 - 12:58
Cegah Penyebaran DBD, TK/SD/SMP Warga Surakarta Laksanakan Fogging
Solo

Cegah Penyebaran DBD, TK/SD/SMP Warga Surakarta Laksanakan Fogging

Marketing Communications Yayasan Warga Surakarta, Abraham Ishak, menjelaskan fogging ini dilakukan sebagai bentuk kewaspadaan dari Yayasan Warga Surakarta terhadap temuan kasus DBD yang sempat menjangkit salah satu siswanya.
  • Selasa, 26 Maret 2024 - 11:53
Berburu Menu Buka Puasa Jadul di Solo Is Solo Koridor Gatsu
Solo

Berburu Menu Buka Puasa Jadul di Solo Is Solo Koridor Gatsu

Solo is Solo menggelar event kuliner jajanan zaman dulu (jadul) di sepanjang koridor Gatsu selama Ramadan.
  • Selasa, 26 Maret 2024 - 10:47
Ramaikan Lur! Nobar Vietnam vs Indonesia Digelar di Depan Balkot Solo Malam Ini
Solo

Ramaikan Lur! Nobar Vietnam vs Indonesia Digelar di Depan Balkot Solo Malam Ini

Dishub Solo dan Satlantas Polresta Solo telah menyiapkan manajemen rekayasa laku lintas saat nobar Kualifikasi Piala Dunia 2026 antara Vietnam vs Indonesia di Videotron BNI depan Balai Kota Solo.
  • Selasa, 26 Maret 2024 - 08:42
Tertangkap Basah, Maling Motor Nekat Ceburkan Diri Ke Kali Anyar
Solo

Tertangkap Basah, Maling Motor Nekat Ceburkan Diri Ke Kali Anyar

Aksi pencurian motor di Taman Bendung Tirtonadi berhasil digagalkan warga dan pencuri menceburkan diri ke Kali Anyar.
  • Senin, 25 Maret 2024 - 16:55
Seru dan Edukatif, KB TK Warga Surakarta Gelar Outing Class Bersama Damkar Solo
Solo

Seru dan Edukatif, KB TK Warga Surakarta Gelar Outing Class Bersama Damkar Solo

Sebelum outbound berlangsung anak-anak dikenalkan terlebih dahulu tentang tugas dari Damkar dan alat-alat yang digunakan ketika pemadaman api. Kemudian mereka juga belajar mengenakan seragam petugas pemadam kebakaran, yang terdiri dari mantel, helm, dan sepatu bot.
  • Senin, 25 Maret 2024 - 16:36
Seru! Anak-anak TPA di Kadipiro Solo Adu Pintar di Lomba Cerdas Cermat Ramadan
Solo

Seru! Anak-anak TPA di Kadipiro Solo Adu Pintar di Lomba Cerdas Cermat Ramadan

Lomba cerdas-cermat dengan tema Ramadan Mulia Penuh Ceria ini bertujuan untuk mengasah ilmu pengetahuan yang dipunyai santri-santri TPA di Kadipiro Solo.
  • Senin, 25 Maret 2024 - 08:59
Lewat Smanda Berbagi, Siswa SMAN 2 Solo Gelar Bakti Sosial
Solo

Lewat Smanda Berbagi, Siswa SMAN 2 Solo Gelar Bakti Sosial

Siswa SMAN 2 Solo menggelar acara bakti sosial bertajuk Smanda Berbagi di Aula SMAN 2 Solo, Sabtu (23/3/2024) sore.
  • Sabtu, 23 Maret 2024 - 19:45
Sobo Maos Menumbuhkan Budaya Membaca Buku Warga Solo Lewat Lapak Baca
Solo

Sobo Maos Menumbuhkan Budaya Membaca Buku Warga Solo Lewat Lapak Baca

Komunitas Sobo Maos berdiri pada 2023 lalu dan saat ini sudah memiliki 200 lebih anggota yang tersebar di Soloraya.
  • Sabtu, 23 Maret 2024 - 15:30
Earth Our 2024 Diperingati Malam Ini, Yuk Matikan Lampu Pukul 20.30-21.30
Solo

Earth Our 2024 Diperingati Malam Ini, Yuk Matikan Lampu Pukul 20.30-21.30

Masyarakt diajak untuk mematikan lampu selama satu jam mulai pukul 20.30-21.30 waktu setempat sebagai bentuk kepedulian terhadap perubahan iklim dalam peringatan Earth Hour.
  • Sabtu, 23 Maret 2024 - 11:48
Melebihi Target, Realisasi PAD Parkir di Solo 2023 Mencapai Rp6,3 Miliar
Solo

Melebihi Target, Realisasi PAD Parkir di Solo 2023 Mencapai Rp6,3 Miliar

Kasubag Tata Usaha UPTD Pengelolaan Perparkiran Dishub Solo, Rohmadi, menjelaskan peningkatan PAD retribusi parkir 2023 tidak lepas dari pengetatan terkait pemberlakuan aturan tarif parkir progresif di beberapa zona parkir.
  • Jumat, 22 Maret 2024 - 20:55
Forum Silaturahmi Pengajian Anak Kadipiro Bagikan Takjil Gratis untuk Warga
Solo

Forum Silaturahmi Pengajian Anak Kadipiro Bagikan Takjil Gratis untuk Warga

Hanya butuh waktu 30 menit takjil yang disediakan ludes diserbu warga. Yang kebanyakan adalah warga setempat, orang yang pulang bekerja, anak kecil, dan ibu-ibu rumah tangga.
  • Jumat, 22 Maret 2024 - 18:39
Penerapan Parkir Elektronik di Solo Dinilai Belum Optimal
Solo

Penerapan Parkir Elektronik di Solo Dinilai Belum Optimal

Penerapan parkir elektronik sudah tidak berjalan karena peralatan ditarik perusahaan jasa penyedia layanan parkir digital.
  • Jumat, 22 Maret 2024 - 17:05
Bendung Tirtonadi Solo Jadi Tempat Favorit Warga untuk Ngabuburit
Solo

Bendung Tirtonadi Solo Jadi Tempat Favorit Warga untuk Ngabuburit

Bendung Tirtonadi jadi salah satu lokasi favorit warga Solo dan sekitarnya untuk ngabuburit atau menunggu waktu berbuka puasa.
  • Kamis, 21 Maret 2024 - 21:30
Dishub Solo Beri Peringatan PT ACC Soal Kontainer yang Terperosok di Jl Sutoyo
Solo

Dishub Solo Beri Peringatan PT ACC Soal Kontainer yang Terperosok di Jl Sutoyo

Dishub telah memberikan peringatan berupa teguran kepada PT ACC agar kegiatan bongkar muat kontainer berikutnya wajib sudah berizin, rutenya harus sesuai ketentuan izin dispensasi, jamnya harus berubah, dan tata cara muat harus disesuaikan sesuai dengan regulasi yang berlaku.
  • Kamis, 21 Maret 2024 - 18:44
Digelar, Nobar Timnas Indonesia vs Vietnam di Depan Balai Kota Solo Malam Ini
Solo

Digelar, Nobar Timnas Indonesia vs Vietnam di Depan Balai Kota Solo Malam Ini

Pemkot Solo melalui akun media sosial mengimbau masyarakat yang ikut nobar Timnas di depan Balai Kota Solo untuk memperhatikan beberapa hal.
  • Kamis, 21 Maret 2024 - 08:42
Jl Abdul Rahman Saleh Rusak, DPUPR Solo: Segera Kami Tambal
Solo

Jl Abdul Rahman Saleh Rusak, DPUPR Solo: Segera Kami Tambal

Jl. Abdur Rahman Saleh sepanjang  4,3 kilometer setidaknya ada 15 lubang dengan skala kecil dan cukup besar. Selain itu, kontur jalan ini juga tidak begitu rata sehingga saat hujan cukup sering terjadi genangan.
  • Rabu, 20 Maret 2024 - 15:59
Setelah 4 Jam, Kontainer Terperosok di Jl. Sutoyo Solo Berhasil Dievakuasi
Solo

Setelah 4 Jam, Kontainer Terperosok di Jl. Sutoyo Solo Berhasil Dievakuasi

Proses evakuasi tersebut memakan waktu 4 jam dan melibatkan petugas Dinas Perhubungan (Dishub) Solo, Babhinkamtibmas setempat, dan pihak internal PT ACC.
  • Rabu, 20 Maret 2024 - 13:32
Ada 500 Takjil Gratis, Masjid Al-Wustho Mangkunegaran Favorit Ngabuburit Warga
Solo

Ada 500 Takjil Gratis, Masjid Al-Wustho Mangkunegaran Favorit Ngabuburit Warga

Pengurus Masjid Al-Wustho memberikan menu takjil secara gratis tidak kurang dari 500 porsi tiap harinya.
  • Selasa, 19 Maret 2024 - 22:47
Jl Mojo Berlubang dan Bergelombang, Warga Berharap Segera Ada Perbaikan
Solo

Jl Mojo Berlubang dan Bergelombang, Warga Berharap Segera Ada Perbaikan

Jl Mojo, Mojosongo, Jebres, mengalami rusak berat dan warga setempat berharap agar segera ada perbaikan dari pihak terkait.
  • Selasa, 19 Maret 2024 - 14:44
Lahan Permakaman Solo Makin Menyempit, Makam Tumpang Jadi Solusi
Solo

Lahan Permakaman Solo Makin Menyempit, Makam Tumpang Jadi Solusi

Makam tumpang atau susun merupakan cara pemakaman dengan menumpangkan atau menumpuk jenazah baru di makam jenazah yang lama sesuai peraturan yang berlaku.
  • Selasa, 19 Maret 2024 - 11:38
Uang di Kotak Infak Masjid Al-Wustho Mangkunegaran Solo Raib Digondol Maling
Solo

Uang di Kotak Infak Masjid Al-Wustho Mangkunegaran Solo Raib Digondol Maling

Pencurian uang di kotak infak Masjid Al Wustho Mangkunegaran Solo dilakukan saat para jemaah menunaikan Salat Zuhur.
  • Selasa, 19 Maret 2024 - 10:22